11 Apr 2023
Review C-Power Face Mist dan C-Power Serum dari Scarlett
5 Sep 2022
Review Masker Scarlett
Review Masker Scarlett Salah satu rangkaian perawatan wajah yang paling menyenangkan dan saya sukai adalah menggunakan masker wajah. Selain menjadi me time yang menyenangkan karena efek menyegarkan kulit wajah langsung terasa, ternyata menggunakan masker wajah juga banyak sekali manfaatnya.
10 Mar 2022
Serum Pencerah Wajah Terbaik untuk Traveler
Serum Pencerah Wajah Terbaik untuk Traveler Masih ingat saat sering traveling dulu, pulang traveling kulit wajah selalu saja menjadi gosong. Kegosongan hakiki yang terparah adalah saat pulang dari Labuan Bajo.
Bagaimana tidak gosong, kalau tiap hari bermandi matahari, berenang dan snorkling di pantai serta tracking ke berbagai bukit di Labuan Bajo. Padahal saat mau pergi pak suami sudah wanti-wanti untuk membawa topi. Ternyata walaupun bawa topi wajahnya tetep gosong juga...duh. Berdasarkan pengalaman itu Cerita Ida kali ini membuat tulisan Serum Pencerah Wajah Terbaik untuk Traveler.
3 Des 2021
Y.O.U for Y.O.U dari Y.O.U Beauty
Y.O.U for Y.O.U dari Y.O.U Beauty Terus terang saya baru tahu bahwa ternyata selama masa pandemi ini terdapat peningkatan yang tajam penggunaan produk perawatan wajah dibandingkan make up dekoratif. Hal ini baru saya ketahui saat menghadiri acara Y.O.U for Y.O.U pada tanggal 30 November 2021 yang lalu.
16 Sep 2021
Review Azalea Deep Hydration Rose Water
Review Azalea Deep Hydration Rose Water Perempuan dan perawatan kulit wajah memang sulit untuk dipisahkan. Karena para perempuan sadar membiarkan kulit tidak terawat bisa mengakumulasi masalah pada kulit wajah kita. Malas merawat kulit wajah tentu hal ini bisa membuat kesehatan kulit tidak terjaga.
Hal yang penting di dalam perawatan kulit adalah membersihkan wajah terlebih untuk para perempuan karena perempuan kan tidak lepas dari namanya make up, ya paling minimal bedakan lah. Nah bila kita malas membersihkan wajah kita maka yang terjadi adalah kulit wajah menjadi kusam dan kesehatannya tidak terjaga karena menyebabkan menumpuknya sel mati.
24 Jun 2021
Review Scarlett Brightly Series Face Care
Review Scarlett Brightly Series Face Care Pernah pada suatu masa dimana saya tidak terlalu merawat kesehatan kulit wajah. Bukan hanya tak ber make up tapi perawatan wajah pun sempat tidak terlalu saya pedulikan. Padahal momen saat saya malas merawat wajah itu bersamaan dengan saat saya giat bertraveling.
19 Mar 2020
Gunakan 6 Cara Ini Agar Kulit Tetap Sehat Meski Pada Iklim Tropis
Gunakan 6 Cara Ini Agar Kulit Tetap Sehat Meski Pada Iklim Tropis Berada di antara garis khatulistiwa menjadikan Indonesia sebagai negara yang khas dengan iklim tropisnya. Iklim seperti inilah yang kemudian menjadikan kulit lebih mudah kusam dan lembab hingga rentan pula dengan penyakit kulit. Contohnya seperti jerawat, flek, serta penyakit kulit lainnya.
15 Agu 2019
Peluang Menggiurkan dalam Bisnis Kosmetik
Peluang Menggiurkan dalam Bisnis Kosmetik Seorang wanita akan selalu ingin terlihat cantik setiap saat. Oleh karena itu kosmetik sudah menjadi bagian yang tak terpisahkan dalam kebutuhan kesehariannya. Setiap beraktivitas kemanapun kosmetik menjadi benda yang wajib untuk dibawa. Kosmetik sudah menjadi kebutuhan pokok utama yang harus digunakan dalam keseharian seorang wanita.
12 Jul 2019
Serunya Acara Senka Gathering Event di Bandung
Eh alhamdulillah, pucuk dicinta ulam pun tiba, kebetulan banget, hari Minggu tanggal 7 Juli 2019 dapat undangan bergabung dengan para influencer di acara Senka Gathering Event. Seseruan dengan para beauty blogger dan vlogger yang cantik, ternyata asyik banget. Ditambah lagi mendapat ilmu tentang perawatan wajah, wah jadi benar-benar kebawa semangat untuk lebih peduli pada perawatan wajah. Eits, bukan kah merawat kulit wajah itu bukti rasa syukur atas nikmat karunia Nya yang senantiasa terlimpah ?
4 Jan 2019
REVIEW Setelah Memakai FOREO LUNA Play Plus
So bagaimana dong kesannya setelah menggunakan FOREO LUNA Play Plus ini? Kalau yang saya rasakan sih wajah menjadi tambah bersih, saya tidak melihat lagi komedo di wajah saya ini. Kalau menurut ibu saya sih saat saya menengoknya komennya "Kok wajah Ida jadi tambah bersih.." hahaha ala kulli hal alhamdulillah.
28 Des 2018
Tetap Awet Muda dengan FOREO LUNA Play Plus
Tapi akhir-akhir ini sudah mulai sapaan "teh" berganti dengan panggilan ibu. Itu menunjukkan bahwa saya sudah mulai kelihatan ibu-ibunya dong. Mungkin karena usia terus beranjak dan usia memang tidak bisa berbohong. Atau aktivitas traveling yang banyak di pantai atau tempat yang langsung terkena sinar matahari sedikit banyak berpengaruh pada elastisitas wajahku. Itu sih baru prediksiku.
Sampai akhirnya saya membaca bahwa kebersihan wajah sangat berpengaruh terhadap awet muda nya seseorang. Duh mungkin inilah penyebabnya saya mulai dipanggil ibu ya..terlihat galau kah? hahaha...Suamiku sampai heran melihat saya galau karena dipanggil ibu. "Aneh ih kan umi emang sudah ibu-ibu", Ah suamiku tak tau sih..bagi perempuan dianggap awet muda itu sesuatu banget kan ya teman-teman...hahaha..
Studi menunjukkan bahwa 50 % perempuan tidak mencuci wajah dengan benar dan tidak menggunakan produk yang tepat. Sekalipun sudah secara teratur membersihkan wajah. Sehabis pergi yang melelahkan atau pekerjaan yang menumpuk terkadang membuat kasur lebih menarik dibandingkan membersihkan wajah dengan benar. Padahal mengabaikan kebersihan wajah sehari saja bisa membuat pori-pori wajah tersumbat, memicu jerawat bahkan bisa menyebabkan penuaan dini.... waduh...
4 Sep 2018
Safi Kosmetik Halal yang Aman
![]() |
Rangkaian produk sckincare dari Safi |
12 Mar 2018
Tips Perawatan Kulit agar Terlihat Cerah dan Cantik
Tips Perawatan Kulit agar Terlihat Cerah dan Cantik Memiliki kulit wajah yang cerah dan bening adalah idaman semua orang, saat kita bertemu dengan seseorang pertama kali yang kita lihat tentulah wajahnya. Banyak faktor yang membuat kulit wajah kita tidak terlihat cerah alias kusam,. Namun bagaimana pun faktor yang penting yang mempengaruhi kecerahan kulit tentulah perawatan kulit yang tepat sesuai dengan kebutuhan kulit kita.
Banyak orang yang melakukan perawatan kulit dengan pergi ke salon atau pun skin care untuk mendapatkan perawatan kulit yang profesional. Sebetulnya kita tidak perlu mengeluarkan banyak uang untuk memiliki kulit cerah dan cantik. Melakukan perawatan kulit dalam kehidupan sehari bisa dilakukan asal kita bisa komitmen dan berdisiplin dalam melakukannya.